Lembaga Penerimaan Siswa Baru ( LPSB) Melakukan Pendataan Untuk Siswa Baru Dalam Agenda Pengepasan Seragam tahun 2022/2023 Sesi 1

 Sabtu, 11 November 2021 , pagi yang mendukung suasananya mendung yang sangat mendukung  dalam kegiatan ini,Lembaga Penerimaan Siswa Baru (LPSB), Sekolah” Plus” Islamic Full Day School SD Muhammadiyah 18 Surabaya, sedang ada Agenda Pengepasan Searagam Tahap 1 Untuk Calon Siswa siswi SD Muhammadiyah 18 Tahun ajaran 2022- 2023,

Lembaga penerimaaan siswa baru (LPSB) dengan Adannya pengepasan seragam tahap 1 untuk siswa baru ini tetap sekolah kami dan theam panitia terutama LPSB dan Theam Seragam , tetap menerapkan protocol kesehtan yang ketat ,mulai cek suhu dan cuci tangga sebelum memasuki area sekolah di mulai dari pintu gerbang, dan tak lupa juga menggunakan masker wajib kata theam satgas covid-19 / theam penagungali bencana SD Muhammadiyah 18 Surabaya.

Anak anak merasa senang bias langsung tau gedung dan kelas yang nantinnya di buat untuk belajar ketika nanti tahun ajaran baru sudah di mulai , melihat antusias anak anak maka dari theam LPSB membuka stand registrasi dengan dengan berbagai asesoris ada balon dan gambar untuk swanphoto , ada pemandangan yang sangat bagus mulai dari pemadangan tumbuhan dan juga air terjun.

Pengepasan seragam tahap satu ini sudah memenuhi 1 kelas lho…..tiap rombel kelas ada 30 siswa siswi baik laki laki dan perempuan, anak anak datang di antar oleh kedua orang tua. Dan untuk pengepasan seragam tahap 1 ini berjalan dengan baik dan lancar sesuai dengan target oleh ketua Lembaga Penerimaan Siswa baru (LPSB) Ustd Desy Krirwintari, M.Pd.

About SD MUHAMMADIYAH 18

Islamic Full Day School Education:
Merupakan sistem pendidikan yang menerapkan pembelajaran integrated learning dengan memadukan pembelajaran tuntas dan nyaman serta pembiasaan karakter dan nilai islami dalam kehidupan sehari-hari yang tidak lepas kerjasama orang tua dalam aktivitasnya.Program tersebut diharapkan mampu membawa perubahan sikap, perilaku serta pola pikir yang melekat pada peserta didik sampai pada pergaulan dan lingkungan sekitarnya dengan menjadi muslim dan muslimah cerdas yang tangguh sebagai hamba Allah dan khalifah-Nya.

0 comentários:

Posting Komentar